Natal Kurang 3 Minggu, Konsumen Mulai Belanja Pernak-Pernik di Denpasar
DENPASAR, OborDewata.com – Masyarakat antusias sambut perayaan Natal 2024, ini terbukti dari mulai banyaknya yang berbelanja aksesoris, pernak-pernik dan pohon Natal di Denpasar. Toko yang menjual perlengkapan perayaan Natal yakni Toko Satria Denpasar sudah mulai banyak dikunjungi pembeli. Radatulaila…
Selanjutnya